Suara.com - Dua pebasket asing, Brandon Jawato dan Lester Prosper telah merampungkan proses naturalisasi menjadi warga negara Indonesia (WNI). Keduanya kini siap memperkuat Timnas basket Merah Putih.
Jelang MotoGP Valencia, Valentino Rossi terlihat lebih santai alias rileks. Padahal Yamaha sangat membutuhkan poin di akhir klasemen nantinya.
Berita di atas adalah dua dari lima berita olahraga yang menarik di kanal sport Suara.com, sepanjang Kamis (12/11/2020) yang kami rangkum di bawah ini:
1. Sah! Jawato dan Prosper Jadi WNI, Siap Perkuat Timnas Indonesia
Baca Juga: Tim Suzuki Tampil Cemerlang di MotoGP, Valentino Rossi Bocorkan Rahasianya
Dua pebasket asing, Brandon Jawato dan Lester Prosper telah merampungkan proses naturalisasi menjadi warga negara Indonesia (WNI). Keduanya kini siap memperkuat Timnas basket Merah Putih.
Proses naturalisasi Jawato dan Prosper berlangsung di Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM, Cawang, Jakarta Timur, Kamis (12/11/2020). Bersama pesepakbola Marc Klok, keduanya telah mengambil sumpah sebagai WNI.
2. Final All England 2019, Laga Paling Menyeramkan buat Hendra / Ahsan
Ganda putra Indonesia Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan membeberkan pertandingan terberat yang pernah mereka lakoni bersama.
Baca Juga: Valentino Rossi Nyantai Jelang MotoGP Valencia
“Buat saya Asian Games 2014 karena saat itu saya habis cedera,” ungkap Ahsan dalam temu media virtual yang diikuti di Jakarta, Kamis (12/11/2020).
"Sport" - Google Berita
November 13, 2020 at 10:45AM
https://ift.tt/3kliXdK
Top 5 Sport: Jawato dan Prosper Resmi Jadi WNI, Siap Bela Timnas Indonesia - Suara.com
"Sport" - Google Berita
https://ift.tt/35r9aeK
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Top 5 Sport: Jawato dan Prosper Resmi Jadi WNI, Siap Bela Timnas Indonesia - Suara.com"
Posting Komentar