INILAHCOM, Kuala Lumpur - Indonesia menambah pundi-pundi medali emas SEA Games, Sabtu (26/8/2017) dari cabang pencak silat dan ski air.
Pencak silat menyumbangkan emas dari nomor beregu putra. Tim pencak silat yang diperkuat Asep Yuldan, Nunu Nugraha, dan Anggi Faisal Mubarok, meraih emas dengan mengumpulkan 4,66 poin.
Medali perak diraih tim Malaysia dengan 4,45 poin, sementara perunggu diraih tim Singapura dengan 4,42.
Satu emas lagi disumbang dari ski air nomor overall putra. Muhammad Zahidi berhasil menyumbang poin tertinggi dengan 2.372,37. Medali perak diraih atlet Indonesia lainnya, Febrianto dengan 1.316 poin.
Sementara itu, medali perunggu diraih atlet Singapura, Mark Leong, dengan 1.173,30 poin.
Let's block ads! (Why?)
Baca Kelanjutan Tambahan Emas dari Pencak Silat dan Ski Air : http://ini.la/2400445
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Atasi Tekanan Marquez, Vinales Juara GP BelandaINILAHCOM, Assen - Pebalap Monster Yamaha, Maverick Vinales, naik podium juara setelah mengungguli p… Read More...
Lewati Laclerc Jelang Finis Verstappen JuaraINILAHCOM, Spielberg - Pebalap Red Bull Racing, Max Verstappen, jadi pemenang F1 GP Austria 2019 set… Read More...
Charles Leclerc Raih Pole Position F1 Gp Austria
INILAHCOM, Spielberg - Pembalap tim Ferari, Charles Leclerc, meraih pole position F1 GP Austria usa… Read More...
Fabio Quartararo Start Pertama di MotoGP Belanda
INILAHCOM, Assen - Fabio Quartararo akan memulai balapan di urutan pertama pada MotoGP Belanda, set… Read More...
Streetball Challenge The World Digelar di 6 Kota
INILAHCOM, Jakarta - Setelah kompetisi LA Streetball Campus Championship 2019, kini penggemar baske… Read More...
0 Response to "Tambahan Emas dari Pencak Silat dan Ski Air"
Posting Komentar