Suara.com - Juara dunia MotoGP tahun lalu, Joan Mir berujar bahwa sang rival, Valentino Rossi berpotensi membuat persaingan barisan depan semakin ketat usai pembalap Italia ini memutuskan untuk pindah ke Petronas Yamaha.
Sementara Herry Iman Pierngadi berharap sektor ganda putra Indonesia bisa meraih sukses di All England 2021. Siapapun wakilnya, dia ingin trofi turnamen bulutangkis tertua itu pulang ke Tanah Air.
Berita di atas adalah dua dari lima berita olahraga yang menarik di kanal sport Suara.com, sepanjang Rabu (3/3/2021) yang kami rangkum di bawah ini :
1. Joan Mir Waspadai Kebangkitan Yamaha, Kepindahan Rossi Bisa Berbahaya?
Baca Juga: Rekap Hasil Swiss Open 2021 - Ruselli Hartawan Tumbang, Leo/Daniel Melaju
Juara dunia MotoGP tahun lalu, Joan Mir berujar bahwa sang rival, Valentino Rossi berpotensi membuat persaingan barisan depan semakin ketat usai pembalap Italia ini memutuskan untuk pindah ke Petronas Yamaha.
Dilansir dari GP One (3/3/2021), Mir mengatakan bahwa kemungkinan Rossi akan punya pandangan baru usai dirinya berganti kostum.
2. Siapapun Wakilnya, Herry IP Minta Ganda Putra RI Juara All England 2021
Herry Iman Pierngadi berharap sektor ganda putra Indonesia bisa meraih sukses di All England 2021. Siapapun wakilnya, dia ingin trofi turnamen bulutangkis tertua itu pulang ke Tanah Air.
Baca Juga: Swiss Open 2021: Russeli Hartawan Tersingkir di Babak Pertama
Sektor ganda putra Indonesia menurunkan tiga wakil di All England 2021. Mereka adalah Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon, Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan, dan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto.
"Sport" - Google Berita
March 04, 2021 at 09:37AM
https://ift.tt/3e6Ra0Z
Top 5 Sport: Kepindahan Rossi Bikin Joan Mir Waspadai Kebangkitan Yamaha - Suara.com
"Sport" - Google Berita
https://ift.tt/35r9aeK
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Top 5 Sport: Kepindahan Rossi Bikin Joan Mir Waspadai Kebangkitan Yamaha - Suara.com"
Posting Komentar