PIKIRAN RAKYAT - Tubuh manusia pada dasarnya mempunyai sistem seperti ponsel.
Terdapat daya berupa baterai yang akan habis setelah digunakan, dan kembali terisi ketika kita "mengisi ulang" dayanya.
Yang seringkali tidak disadari, ketika seseorang tidak mengenali body battery dalam dirinya, ia tidak mampu mendeteksi kondisi fisik tubuh.
Sehingga, banyak masyarakat yang tidak sadar saat tubuhnya sudah lelah dan rentan terhadap serangan penyakit.
Dokter Spesialis Kesehatan Olahraga Grace Joselini Corlesa, MMRS., Sp.KO menyebutkan, semakin banyak masyarakat yang menyadari hal ini.
Terutama, di tengah kondisi pandemi yang mengharuskan masyarakat lebih memiliki gaya hidup sehat.
Salah satu hal yang ditempuh adalah mencari gawai yang bisa dimanfaatkan untuk mencari tahu status kondisi tubuh.
Itu pula sebabnya, kehadiran jam tangan pintar yang bisa digunakan untuk berolahraga semakin banyak dicari masyarakat.
Baca Juga: Opsi Lain Obat Apotek, Berikut 5 Bahan Alami yang Efektif Redakan Sakit Kepala Mencengkeram
"Sport" - Google Berita
October 01, 2021 at 01:43PM
https://ift.tt/3omHuok
Gaya Hidup Sehat dan Olahraga Digandrungi, Tren Sport Watch Makin Bersinar - Pikiran-Rakyat.com - Pikiran Rakyat
"Sport" - Google Berita
https://ift.tt/35r9aeK
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Gaya Hidup Sehat dan Olahraga Digandrungi, Tren Sport Watch Makin Bersinar - Pikiran-Rakyat.com - Pikiran Rakyat"
Posting Komentar