PIKIRAN RAKYAT - Pasar persaingan SUV ladder frame di Indonesia selalu diramaikan oleh mobil Mitsubishi Pajero Sport dan Toyota Fortuner.
Dua mobil ini selalu saja memperbutkan posisi medium SUV terbaik dibandingkan produk lainnya seperti Isuzu MU-X dan Nissan Terra.
Apalagi fakta ini diperkuat bahwa baik Pajero Sport ataupun Toyota Fortuner selalu masuk dalam daftar mobil terlaris yang dijual di Indonesia.
Tapi, siapakah yang saat ini menjadi yang terlaris diantara kedua mobil tersebut.
Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) merilis data 20 mobil terlaris yang dijual di Indonesia pada semester 1 tahun 2021.
Hasilnya, baik Pajero Sport ataupun Toyota Fortuner sama-sama masuk ke dalam daftar tersebut.
Dikutip Pikiran-Rakyat.com langsung dari situs resminya pada Rabu, 14 Juli 2021, ternyata selama 6 bulan terakhir, penjualan dari Mitsubishi Pajero Sport berhasil ungguli Toyota Fortuner.
Sama-sama mendapatkan facelift baru tahun 2021, Mitsubishi Pajero Sport berhasil laku sebanyak 8.299 unit.
Baca Juga: Tak Bisa Tunjukkan STRP, 169 Kendaraan Diputar Balik di Pos Penyekatan Lenteng Agung Jakarta Selatan
"Sport" - Google Berita
July 14, 2021 at 12:01PM
https://ift.tt/2UJ3InU
Mitsubishi Pajero Sport VS Toyota Fortuner 2021, Siapa yang Lebih Laris? - Pikiran-Rakyat.com - Pikiran Rakyat
"Sport" - Google Berita
https://ift.tt/35r9aeK
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Mitsubishi Pajero Sport VS Toyota Fortuner 2021, Siapa yang Lebih Laris? - Pikiran-Rakyat.com - Pikiran Rakyat"
Posting Komentar