Search

Top 5 Sport: Jadwal Pertandingan Atlet Indonesia di Paralimpiade Tokyo - Suara.com

Suara.com - Berikut jadwal pertandingan atlet Indonesia yang turun pada Paralimpiade Tokyo 2020 di Jepang, 24 Agustus sampai 5 September. Pada kejuaraan disabilitas terbesar di dunia ini, Indonesia mengirimkan 23 atlet terbaiknya dari tujuh cabang olahraga.

Sementara sektor ganda putri Indonesia kemungkinan besar akan membuka lembar baru pada pergantian tahun nanti. Pemain paling senior dan berprestasi yang mereka miliki saat ini, Greysia Polii, diklaim akan segera pensiun akhir tahun nanti.

Berita di atas adalah dua dari lima berita olahraga yang menarik di kanal sport Suara.com, sepanjang Selasa (24/8/2021) yang kami rangkum di bawah ini:

1. Jadwal Pertandingan Atlet Indonesia di Paralimpiade Tokyo

Rombongan terakhir kontingen Indonesia untuk Paralimpiade Tokyo 2020 tiba di Bandara Haneda, Tokyo, Jepang, Senin (23/8/2021). (ANTARA/HO-KBRI Tokyo)
Rombongan terakhir kontingen Indonesia untuk Paralimpiade Tokyo 2020 tiba di Bandara Haneda, Tokyo, Jepang, Senin (23/8/2021). (ANTARA/HO-KBRI Tokyo)

Berikut jadwal pertandingan atlet Indonesia yang turun pada Paralimpiade Tokyo 2020 di Jepang, 24 Agustus sampai 5 September.

Baca Juga: Paralimpiade Tokyo: Syuci Indriani Terhenti di Babak Penyisihan 100m Gaya Kupu-kupu

Pada kejuaraan disabilitas terbesar di dunia ini, Indonesia mengirimkan 23 atlet terbaiknya dari tujuh cabang olahraga.

Baca selengkapnya

2. Ditinggal Greysia Polii, Ganda Putri Atur Strategi Demi Regenerasi

Ekspresi kegembiraan pasangan ganda putri Indonesia, Greysia Polii/Apriyani Rahayu, bersama sang pelatih, Eng Hian, usai memastikan diri meraih medali emas SEA Games 2019 dengan mengalahkan Chayanit Chaladchalam/Phataimas Muenwong (Thailand), Senin (9/12). [Humas PBSI]
Ekspresi kegembiraan pasangan ganda putri Indonesia, Greysia Polii/Apriyani Rahayu, bersama sang pelatih, Eng Hian, usai memastikan diri meraih medali emas SEA Games 2019 dengan mengalahkan Chayanit Chaladchalam/Phataimas Muenwong (Thailand), Senin (9/12). [Humas PBSI]

Sektor ganda putri Indonesia kemungkinan besar akan membuka lembar baru pada pergantian tahun nanti. Pemain paling senior dan berprestasi yang mereka miliki saat ini, Greysia Polii, diklaim akan segera pensiun akhir tahun nanti.

Meski tak disampaikan secara gamblang, pelatih sektor ganda putri PBSI, Eng Hian menyebut Greysia Polii kemungkinan masih akan aktif hingga Kejuaraan Dunia 2021 yang akan berlangsung pertengahan Desember.

Baca Juga: Tunjukkan Keberagaman, 4 Pakaian Tradisional Ditampilkan di Paralimpiade

Baca selengkapnya

3. Peran Valentino Rossi akan Digantikan Marc Marquez? Begini Kata Bos MotoGP

Juara dunia sembilan kali, Valentino Rossi, bersama bos MotoGP, Carmelo Ezpeleta. [AFP/Lluis Gene]
Juara dunia sembilan kali, Valentino Rossi, bersama bos MotoGP, Carmelo Ezpeleta. [AFP/Lluis Gene]

Nama Valentino Rossi memang tidak bisa dipisahkan dengan MotoGP. Keberadaan pembalap berjuluk The Doctor menjadi salah satu ikon dari MotoGP sendiri.

Beberapa orang menilai kalau Valentino Rossi sudah tak lagi membalap, penggemar MotoGP akan berkurang.

Baca selengkapnya

4. Pembukaan Paralimpiade Tokyo: Seragam Indonesia Usung Tema Keindahan dan Keragaman Budaya

Tim Indonesia saat mengikuti defile atau parade atlet dalam upacara pembukaan Paralimpiade Tokyo 2020 di Stadion Olimpiade Tokyo pada 24 Agustus 2021.CHARLY TRIBALLEAU / AFP
Tim Indonesia saat mengikuti defile atau parade atlet dalam upacara pembukaan Paralimpiade Tokyo 2020 di Stadion Olimpiade Tokyo pada 24 Agustus 2021.CHARLY TRIBALLEAU / AFP

Kontingen Indonesia mengenakan baju adat saat defile atau parade atlet dalam Upacara Pembukaan Paralimpiade Tokyo 2020 di Stadion Olimpiade Tokyo, Jepang pada Selasa (24/8/2021) malam WIB.

Dalam rilis NPC Indonesia, Selasa (24/8/2021), kostum tersebut dimodifikasi dari sejumlah baju tradisional dari budaya Sumatera, Bali, Kalimantan dan Papua. Seragam defile tersebut mewakili keindahan dan keragaman budaya Tanah Air.

Baca selengkapnya

5. Sempat Acuh soal Situasi Afghanistan, Khabib Nurmagomedov Akhirnya Minta Maaf

Petarung MMA, Khabib Nurmagomedov. [Kirill KUDRYAVTSEV / AFP]
Petarung MMA, Khabib Nurmagomedov. [Kirill KUDRYAVTSEV / AFP]

Mantan juara dunia UFC kelas ringan, Khabib Nurmagomedov meminta maaf kepada masyarakat Afghanistan terkait pernyataannya yang seolah tak peduli pada negara yang tengah dalam situasi sulit itu.

Belum lama ini, Khabib memang sempat ditanyai oleh wartawan dalam konferensi pers yang digelarnya di Rusia.

Baca selengkapnya

Adblock test (Why?)



"Sport" - Google Berita
August 25, 2021 at 10:52AM
https://ift.tt/3zhLHMO

Top 5 Sport: Jadwal Pertandingan Atlet Indonesia di Paralimpiade Tokyo - Suara.com
"Sport" - Google Berita
https://ift.tt/35r9aeK
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Top 5 Sport: Jadwal Pertandingan Atlet Indonesia di Paralimpiade Tokyo - Suara.com"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.