Instagram/@yamahasumbermasmotor
Aksesori Yamaha XSR155 sudah tersedia untuk style Sport Heritage dan Tracker
Otomotifnet.com - Yamaha XSR155 kini sudah dilengkapi aksesori resmi.
Membawa desain retro modern, paket aksesori yang ditawarkan untuk XSR155 tersedia dalam dua aliran yakni Cafe Racer dan Tracker.
Daftar aksesori ini beberapa waktu lalu diunggah oleh akun Instagram salah satu dealer Yamaha @yamahasumbermasmotor.
Tampak dalam unggahan tersebut ada dua style aksesori yang ditawarkan, Sport Heritage dan Tracker.
(Baca Juga: Yamaha XSR155 Punya Edisi Spesial, Padukan Warna Lawas, Segini Banderolnya)
Jika ditotal, untuk mengubah tampilan Yamaha XSR155 menjadi style Tracker atau Sport Heritage ada 22 item.
Sementara untuk paket aksesori yang mengubah XSR155 menjadi Cafe Racer belum tersedia.
Soal harga, cukup terjangkau seperti yang dipampang dalam daftar aksesori XSR155 di website resmi Yamaha.
Aksesori termurah dibanderol mulai Rp 120 ribu untuk sebuah Plug Oil Black.
"Sport" - Google Berita
January 16, 2020 at 11:00AM
https://ift.tt/3acueco
Yamaha XSR155 Style Sport Heritage atau Tracker, Aksesori Mulai Rp 120 Ribuan - GridOto.com
"Sport" - Google Berita
https://ift.tt/35r9aeK
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Yamaha XSR155 Style Sport Heritage atau Tracker, Aksesori Mulai Rp 120 Ribuan - GridOto.com"
Posting Komentar