Search

Garena Membuat Kompetisi e-Sport Dengan Cara Inovatif - Tribun Manado

TRIBUNMANADO.CO.ID ­– Roadmap esports terbaru dari Garena di Indonesia yang saat ini meliputi beberapa Game, yang saat ini di Indonesia berkembang Pesat.

Karena adanya Pandemi Covid-19, membuat Garena mengambil langkah seperti ini untuk menekan penyebaran pandemi dibuatlah kompetisi online, agar bisa menjadi semangat positif buat masyarakan dan tentunya buat esport. 

Free Fire , Call of Duty Mobile, Arena of Valor, Terdapat total 9 kompetisi yang akan diselenggarakan secara online di  Youtube Gerena Free Fire Indonesia, Garena Call Of Duty Mobile Indonesia , dan Garena AOV Indonesia.

Studi Harvard Sebut Social Distancing Bisa Diberlakukan Sampai 2022 Bila Tak Ada Vaksin dan Obat

Esports Manager Garena Indonesia, Wijaya Nugroho mengatakan pihaknya memahami pentingnya pembatasan sosial sebagai salah satu langkah menekan penyebaran pandemi.

Dia menilai, esports tentunya jadi salah satu upaya menjaga semangat positif di masyarakat.

"Karena itu sesuai dengan komitmen, untuk menemani masa ketika berada #DiRumah Aja, kami terus mengadakan pertandingan esports dengan cara inovatif dan berbeda. Setelah mengadakan turnamen esports dan acara-acara menarik sejak bulan maret kami kembali mendukung dan mengadakan acara esports. Harapannya melalui pertandingan-pertandingan ini para penonton dapat terhibur dan juga para pemain serta komunitas bisa berpartisipasi mengisi waktunya saat dirumah,” ujarnya, Rabu (15/4/2020).

Berikut ini keterangan lebih rinci untuk informasi mengenai turnamen esports persembahan Garena Indonesia:

Free Fire

FF The One
Sebanyak 192 pemain terbaik dari kategori Solo Leaderboard Season 14 bertanding pada tanggal 12-26 April 2020 untuk memperebutkan total uang tunai sebesar 100 juta rupiah. Turnamen ini juga akan diramaikan oleh 3 atlet esports profesional dan 1 orang streamer yang juga merupakan pro player.

Free Fire All Stars (Clash Squad: Ngabuburit Bareng Free Fire)
Memasuki bulan Ramadhan, pemain juga bisa ikut serta menyaksikan serunya turnamen online Free Fire All Stars. Ditayangkan di waktu ngabuburit, ajang ini dipersembahkan untuk seluruh pemain dapat mengisi waktu dengan menyaksikan kompetisi positif sambil menunggu berbuka puasa. Sebanyak 8 tim yang terdiri dari pemain pro, caster, dan influencer, akan bertanding di tanggal 2-17 Mei 2020 dan memperebutkan total hadiah in-game rewards senilai 40 juta rupiah.

Legenda Pebalap MotoGP Punya Kesamaan Sifat dengan Marc Marquez

Let's block ads! (Why?)



"Sport" - Google Berita
April 16, 2020 at 08:03PM
https://ift.tt/3ad27sf

Garena Membuat Kompetisi e-Sport Dengan Cara Inovatif - Tribun Manado
"Sport" - Google Berita
https://ift.tt/35r9aeK
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Garena Membuat Kompetisi e-Sport Dengan Cara Inovatif - Tribun Manado"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.