PIKIRAN RAKYAT - Pasar otomotif Indonesia diketahui akan segera menjadi semakin ramai.
Ini dikarenakan salah satu produsen motor listrik di dunia, Energica memutuskan untuk memasarkan produknya di Indonesia.
Seperti diberitakan sebelumnya oleh Pikiran-Rakyat.com, Bekerjasama dengan perusahaan Utomocorp, Energica akan mendaftarkan merk motor listrik mereka sebelum tahun 2025.
Baca Juga: Sering Salah Kaprah Mengenai Aksesoris Pinlock yang Ada di helm, ini Penjelasannya
Energica menganggap Indonesia merupakan pasar motor yang potensial di benua Asia.
Dilihat dari line-up produksinya, Energica diperkuat oleh 3 jenis motor.
Salah satu yang paling menarik adalah produk motor sport listrik mereka, Energica Ego.
Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari situs resminya, Energica Ego dilengkapi dengan 2 varian.
Baca Juga: Intip Spesikasi Motor Tiruan Honda CRF 230F dari Tiongkok, Harganya Hanya Rp 9 Jutaan
Pertama ada varian Ego biasa dengan tenaga maksimal 145 dk dan juga torsi hingga mencapai 200 Nm.
"Sport" - Google Berita
April 24, 2020 at 04:00AM
https://ift.tt/2zlg0ba
Ini Bocoran Spesifikasi Energica, Motor Listrik Sport yang Bakal Masuk Indonesia - Pikiran Rakyat
"Sport" - Google Berita
https://ift.tt/35r9aeK
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Ini Bocoran Spesifikasi Energica, Motor Listrik Sport yang Bakal Masuk Indonesia - Pikiran Rakyat"
Posting Komentar